Senin, 10 Januari 2022

Apel Pagi Rutin di Gelar Kanit Binmas IPTU ANTON.W Mewakili Kapolsek Pontianak Timur Pimpin Pelaksanaannya di Halaman Polsek Pontianak Timur

 


Pontianak Timur Kalbar - Apel Pagi Rutin di Gelar Kanit Binmas IPTU ANTON.W Mewakili Kapolsek Pontianak Timur Pimpin Pelaksanaannya di Halaman Polsek Pontianak Timur, Selasa (11/01/2022). 



Apel Pagi merupakan Gelaran Rutin wajib bagi anggota yang setiap Pagi dlakukan terkecuali Hari Minggu Apel Pagi ditiadakan dilaksanakan bertujuan untuk mengecek Kesiapan Personil sebelum Melakukan Tugas dan Tanggung Jawab Memberikan Pelayanan Prima Sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan Masyarakat yang Pengecekan dilakukan langsung leh Provos selaku Penegak Disiplin bagi Anggota Polri yang mana tugas Provos tersebut mengabsen Kelengkapan kehadiran Personil serta Sikap Tampang sesuai Protab bagi Personil yang berpakaian Terbuka dan Tertutup. 

Pimpinan Apel akan selalu mengingatkan Arahan yang perna disampaikan oleh Kapolsek Pontianak Timur terkait Tugas personil sesuai Fungsi masing-masing dalam menjaga agar Wilayah Pontianak Timur tetap Aman dan Kondusif. 

Sesuai Arahan Kapolsek Pontianak Timur, Pimpinan Apel mengucapkan Terima kasih kepada Seluruh Personil atas kegiatan malam hari yang berjalan Lancar sehingga Wilayah Pontianak Timur tetap Aman dan Kondusif. 

Pimpinan Apel tidak henti-hentinya mengingatkan kepada Seluruh Personil terkait Pencegahan Virus Covid-19 maupun Varian Baru Virus Omicron yang sekarang menjadi Polemik dan Atensi bagi Polri untuk melakukan Pencegahan dengan Memberikan Himbauan Protokoker Kesehatan maupun Program Vaksinasi yang sudah berapa kali dilaksanakan di Halaman Polsek Pontianak Timur agar Seluruh Personil pada saat Patroli tetap mengajak Warga, Teman ataupun Keluarga agar Mengikuti Vaksin dimanapun diselenggarakan. 

Disampaikan Kembali oleh Pimpinan Aple bahwa Bentar lagi tanggal 01 Februari 2022 ada hari besar bagi Etnis Tionghoa Hoa/China yang akan merayakan Tahun Baru China 2022/Imlex 2537 yang kemungkinan adanya Kerumunan agar Patroli Himbauan terhadap Ketua atau Pengurus Kelenteng maupun Vihara untuk mentaati Protokoler Kesehatan pada saat Melaksanakan Ibadah ataupun Pesta Gelaran yang diselenggarakan. 

Humas Polsek Pontianak Timur